Open House dan Khitanan Massal As-Shofa

Open House dan Khitanan Massal As-Shofa

Kawasan Yayasan As-Shofa mendadak ramai pada sabtu (8/2) kemarin, semua elemen masyarakat, dari kalangan pejabat, kepolisian, dan pihak mitra kerja sekolah sudah memenuhi lapangan As-Shofa sejak pagi. Kedatangan tamu tamu penting ini di karenakan pada saat itu sekolah...
Seminar Kurikulum 2013 Di As-Shofa

Seminar Kurikulum 2013 Di As-Shofa

kurikulum 2013 dengan berbasis penguatan penalaran, bukan hafalan semata. Pola pembelajaran diarahkan mendorong murid mencari tahu dan mengobservasi, bukan di beri tahu. Selain itu , kurikulum baru ini juga mensyaratkan kompetensi guru lebih baik, karena beban ada di...
Guru dan Karyawan As-Shofa Ikuti Pelatihan GLC

Guru dan Karyawan As-Shofa Ikuti Pelatihan GLC

Perwujudan sebagai salah satu lembaga pendidikan yang unggul, baik dari segi manajemen sekolah, tenaga pendidik dan kependidikan di sekolah As-Shofa tampaknya tinggal menunggu waktu, hal ini terlihat dalam serangkaian pelatihan pengembangan mutu di As-Shofa yang...
As-Shofa Gandeng GLC Indonesia

As-Shofa Gandeng GLC Indonesia

Inovasi tiada henti demi mewujudkan visi dan misi sekolah selalu diupayakan oleh Yayasan As-Shofa (Yasfa). Oleh sebab itu, instansi pendidikan yang beralamat di jalan As-shofa ini kembali melakukan kerja sama dalam bentuk Memorandum of Understanding (MoU) dengan pihak...
Expresi SMA As-Shofa Spektakuler

Expresi SMA As-Shofa Spektakuler

Penampilan dari SMA Islam As-shofa atau SMAFA yang heboh dan spektakuler yang ditujukan dalam acara “Road Show Riau Pos Honda Xpresi at School Competetition 2013” yang dilaksanakan dilapangan As-shofa, Jumat(11/10). Dibuka oleh permainan musik angklung...
Kunjungan MRSM Pontian Malaysia

Kunjungan MRSM Pontian Malaysia

Tanggal 12-15 September 2013, SMP Islam As-Shofa kedatangan tamu dari Malaysia, Tamu yang berasal dari sekolah MRSM Pontian Johor – Malaysia ini berjumlah 19 Orang. 9 Orang Cikgu dan 10 orang pelajar. Selama di pekanbaru pelajar yang berjumlah 10 orang menginap di...